Analisis Risiko Keluhan Musculoskeletal Disorders pada Petani Penyadap Karet di Kabupaten Padang Lawas Utara

Penulis

  • Roliana Harahap Fakultas Kesehatan Masyarakat, Universitas Islam Negeri Sumatera Utara
  • Reni Agustina Harahap Fakultas Kesehatan Masyarakat, Universitas Islam Negeri Sumatera Utara

DOI:

https://doi.org/10.25311/keskom.Vol10.Iss2.1869

Abstrak

Proses penyadapan karet masih dilakukan secara manual dengan mengandalkan tenaga manusia dan dan dilakukan secara berulang-ulang berpotensi menimbulkan keluhan Musculoskeletal Disorders (MSDs). Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan faktor keluhan MSDs yang dirasan oleh petani penyadap karet karena postur kerja yang tidak ergonomis. Pengumpulan data dilakukan pada bulan februari- maret 2024 pada petani penyadap karet di desa sihopuk baru, kecamatan halongonan timur kabupaten padang lawas utara dengan jumlah sampel 50 orang penyadap karet. Instrument yang dipergunakan dalam pengumpulan data keluhan Petani penyadap karet adalah kuesioner Nordc Body Map (NBM). Hasil penelitian menunjukkan bahwa jumlah petani yang tidak mengalami keluhan MSDs adalah sebanyak 36 orang (72%) sedangkan jumlah penyadap karet yang mengalami keluhan adalah sebanyak 14 orang (28%). Di sisi lain, jenis kelamin tidak berpengaruh terhadap keluhan MSDs sedangkan umur dan postur kerja memiliki hubungan dengan keluah MSDs.

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Referensi

B. A. T. S. M. R. H. K. C. A. R. M. &. R. M. N. Afandy, "Gambaran Keluhan Musculoskeletal Disorders (MSDs) Pada Pekerja Manual Handling di UD. Griya Berkah.," Jurnal Sains dan Teknologi, 5(1), 1-6., 2023.

I. G. A. D. &. R. N. Antari, "Analisis Posisi Kerja Terhadap Keluhan Musculoskeletal Disorders (MSDs) Pada Penjahit Garmen Puri Kawan.," Seroja Husada: Jurnal Kesehatan Masyarakat, 1(2), 24-28, 2024.

F. S. &. S. A. Dewi, " Analisis Risiko Kejadian Penyakit Akibat Kerja Nelayan Kecil.," Jurnal Pendidikan Tambusai, 7(3), 23874-23882., 2023.

N. &. E. D. Evadariato, " Postur Kerja Dengan Keluhan Musculoskeletal Disorders Pada Pekerja Manual Handling Bagian Rolling Mill," 2021.

B. &. H. F. Aswin, "The Analysis Of Factors Associated With The Incidence Of Musculoskeletal Disorders (MSDs) In Batik Craftsmen.," JURNAL KEPERAWATAN DAN FISIOTERAPI (JKF), 5(2), 427-434, 2023.

R. F. A. &. A. R. Ginanjar, "Analisis Risiko Ergonomi Terhadap Keluhan Musculoskeletal Disorders (Msds) Pada Pekerja Konveksi Di Kelurahan Kebon Pedes Kota Bogor Tahun 2018.," Promotor, 1(2), 124–129. https://doi.org/10.32832/pro.v1i2.159, 2020.

R. A. &. S. S. Gustara, " Analisis Postur Kerja Terhadap Keluhan Gangguan Muskuloskeletal pada Pekerja Pemanen Kelapa Sawit.," SEHATMAS: Jurnal Ilmiah Kesehatan Masyarakat, 2(3), 625-633., 2023.

L. W. B. &. W. I. Hanifah, "Analisis Tingkat Keluhan Musculoskeletal Disorders (MSDs) pada Pekerja Pabrik Roti di Jakarta.," Media Kesehatan Masyarakat Indonesia, 22(3), 189–197. https://doi.org/10.14710/mkmi.22.3.189-197, 2023.

F. D. M. F. I. M. A. Y. M. R. &. P. T. F. S. Hartono, "Faktor Resiko Nyeri Muskuloskeletal Akibat Masalah Ergonomis pada Dokter yang Bekerja di Instalasi Ruang Operasi.," CoMPHI Journal: Community Medicine and Public Health of Indonesia Journal, 4(3)., 2024.

M. G. P. M. S. S. P. &. T. S. Kibria, "Evaluating the ergonomic deficiencies in computer workstations and investigating their correlation with reported musculoskeletal disorders and visual symptoms among computer users in Bangladeshi university.," Heliyon, 9(11). https://doi.org/10.1016/j.heliyon.2023.e22179, 2023.

J. C. Y. &. L. Y. Lu, "The effect of housework, psychosocial stress and residential environment on musculoskeletal disorders for Chinese women.," SSM - Population Health, 24(October). https://doi.org/10.1016/j.ssmph.2023.101545, 2023.

W. S. Kuswana, Ergonomi dan Kesehatan Keselamatan Kerja., Bandung.: Badan Penerbit PT Remaja Rosda karya: , 2014.

I. P. A. P. P. &. R. S. Muliawan, "Gambaran Keluhan Muskuloskeletal Pada Pegawai Terhadap Posisi Kerja Di Kantor Desa Buruan.," Medic Nutricia: Jurnal Ilmu Kesehatan, 2(4), 101-110., 2024.

M. Y. K. R. K. G. D. N. &. F. M. MF, "Studi Risiko Ergonomi dan Keluhan Subjektif Work-Related Musculoskeletal Disorders (WMSDs) pada Penjahit di Kota Tanjungpinang.," Jurnal Teknologi dan Manajemen Industri Terapan, 2(3), 224-233, 2023.

D. T. I. &. M. A. Nurseptiani, "Analisis Kejadian Gangguan Muskuloskeletal Pada Lanjut Usia Di Wilayah Kecamatan Kedungwuni.," In Prosiding University Research Colloquium (pp. 410-417), 2023.

A. J. &. F. A. H. Z. Ridlo, "Gambaran Keluhan Musculoskeletal Disorder (MSDs) pada Pekerja PDKB PT. PLN (Persero) UP3 Surabaya Selatan.," Sehat Rakyat: Jurnal Kesehatan Masyarakat, 2(2), 258-266., 2023.

I. M. A. S. R. A. F. &. S. M. Saputra, "Analisis Faktor Risiko Posisi Kerja Duduk Dengan Keluhan Muskuloskeletal Pada Pegawai Administrasi Rsud Kabupaten Bangli.," Advances In Social Humanities Research, 1(1), 27-34, 2023.

L. &. A. H. N. Handoko, "Pengaruh Faktor Pekerjaan Terhadap Tingkat Risiko Musculoskeletal Disorders (MSDs) Pada Tenaga Kerja di Sektor Pendidikan.," The Health Researcher's Journal, 1(01), 26-34., 2024.

D. &. T. M. Nurtanti, "Analisis Faktor Risiko Gangguan Muskuloskeletal Pada Pekerja Kantor: Sebuah Tinjauan Pustaka.," Jurnal Kesehatan Tambusai, 4(2), 2414–2424. https://doi.org/10.31004/jkt, 2023.

I. P. B. A. U. D. R. S. N. D. P. &. R. M. W. Saputra, "Edukasi Pencegahan Musculoskeletal Disorders pada Buruh Angkut Barang.," JILPI: Jurnal Ilmiah Pengabdian dan Inovasi, 2(2), 467-474., 2023.

C. Y. Sari, "Analisis Faktor Risiko Kejadian Musculoskletal Disorders (MSDS) Pada Pekerja Officer dan Welder Menggunakan Metode Nordic Body Map di PT XYZ Kota Batam.," Jurnal Liga Ilmu Serantau, 1(1), 1-11., 2024.

A. S. A. B. F. A. S. S. &. K. W. Suhendar, "Analisis Risiko Musculoskeletal Disorders (MSDs) pada Pekerjaan Pengangkutan Galon Air Mineral.," Jurnal INTECH Teknik Industri Universitas Serang Raya, 9(1), 71-78., 2023.

T. &. N. R. E. Wildasari, "Hubungan antara postur kerja, umur, masa kerja dengan keluhan musculoskeletal disorders (MSDS) pada pekerja.," Jurnal Lentera Kesehatan Masyarakat, 2(1), 43-52., 2023.

Unduhan

Telah diserahkan

2024-05-23

diterima

2024-06-24

Diterbitkan

2024-07-03

Cara Mengutip

1.
Roliana Harahap, Harahap RA. Analisis Risiko Keluhan Musculoskeletal Disorders pada Petani Penyadap Karet di Kabupaten Padang Lawas Utara. J Keskom [Internet]. 3 Juli 2024 [dikutip 26 November 2024];10(2):279-86. Tersedia pada: https://jurnal.htp.ac.id/index.php/keskom/article/view/1869