Analisis Dukungan Suami Selama Kehamilan Terhadap Kunjungan Antenatal Care
DOI:
https://doi.org/10.25311/keskom.Vol7.Iss1.530Abstrak
Dukungan suami merupakan suatu bantuan atau pertolongan yang dapat diberikan oleh suami pada istrinya sebagai bentuk perwujudan perhatian dan kasih sayang dalam melakukan kunjungan antenatal care selama kehamilan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan dukungan suami terhadap kunjungan antenatal care di Klinik Wanti Mabar Hilir Kecamatan Medan Deli Tahun 2019. Penelitian ini menggunakan pendekatan Cross Sectional. Data analisis dilakukan dengan menggunakan Fisher's Exact Test, ditemukan p-value (0.032), OR (5,487), CI (95%). Berdasarkan penelitian diperoleh hasil bahwa suami kurang mendukung (70%), responden kurang teratur melakukan kunjungan antenatal care sebanyak 22 orang (73,3%). Ada hubungan dukungan suami terhadap kunjungan antenatal care. Diharapkan suami berperan aktif dalam memberikan dukungan bagi ibu dalam melakukan kunjungan ANC.
Unduhan
Referensi
Bobak. (2012). Buku Ajar Keperawatan Maternitas. EGC.
Dinas Kesehatan Provinsi Sulawesi Tenggara. (2016). Profil Kesehatan Sulawesi Tenggara Tahun 2015. https://dinkes.sultraprov.go.id/wp-content/uploads/Profile-Dinkes-2016-1.pdf
Evayanti, Y. (2015). Hubungan Pengetahuan Ibu dan Dukungan Suami Pada Ibu Hamil Terhadap Keteraturan Kunjungan Antenatal Care (ANC) di Puskesmas Wates Lampung Tengah Tahun 2014. Jurnal Kebidanan, 1(2), 81–90. https://doi.org/https://doi.org/10.33024/jkm.v1i2.550
Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kehamilan. (n.d.). Retrieved December 8, 2020, from https://acehmidwife.blogspot.com/2011/05/faktor-faktor-yang-mempengaruhi.html
Handayani, R. (2018). Hubungan Dukungan Suami Terhadap Kepatuhan Ibu Melakukan Kunjungan ANC Di Poliklinik RSUD Kota Jakarta Utara. Jurnal Online Keperawatan Indonesia, 2(1), 157–164.
Ichda Masrianto, Moh. Hakimi, M. A. (2001). Hubungan Pengetahuan, Sikap Ibu Hamil Terhadap Kunjungan Pelayanan Antenatal di Kecamatan Kalimanah Kabupaten Purbalingga. Media Penelitian Dan Pengembangan Kesehatan. http://ejournal.litbang.kemkes.go.id/index.php/MPK/article/view/909
Kusmiyati, Y. (2009). Perawatan Ibu Hamil (Asuhan Ibu Hamil). Fitramaya.
Maternal mortality. (2019). WHO. https://www.who.int/news-room/fact-sheets/detail/maternal-mortality
Pengaruh Dukungan Suami Terhadap Istri yang Mengalami Kecemasan Kehamilan. (n.d.). Retrieved December 8, 2020, from https://www.curhatbidan.com/kehamilan/pengaruh-dukungan-suami-terhadap-istri-yang-mengalami-kecemasan/
Sarwoko. (2016). Pengaruh Dukungan Suami Terhadap Kunjungan Antenatal Care pada Ibu Hamil. Jurnal Kebidanan, 8(01). https://doi.org/10.35872/jurkeb.v8i01.336
Siti Rini Handajani. (2016). Komunikasi dalam Praktik Kebidanan. Kementerian Kesehatan Republik Indonesia. http://bppsdmk.kemkes.go.id/pusdiksdmk/wp-content/uploads/2017/08/Komunikasi-dalam-Praktik-Kebidanan.pdf
Suryani, Utama, S. Y., & Suryanti, Y. (2017). Hubungan Pengetahuan dan Dukungan Keluarga dengan Kunjungan Antenatal Care pada Ibu Hamil di Wilayah Kerja Puskesmas Olak Kemang Kota Jambi. Jurnal Bahana Kesehatan Masyarakat, 1(1), 8–17.
Syafrudin & Hamidah. (2009). Kebidanan Komunitas. ECG.
Wahyuningsih, H. P., & Tyastuti, S. (2018). Praktikum Asuhan Kebidanan Kehamilan. In Kementrian Kesehatan Republik Indonesia.
Unduhan
Telah diserahkan
diterima
Diterbitkan
Versi
- 2021-04-30 (2)
- 2021-04-30 (1)
Cara Mengutip
Terbitan
Bagian
Lisensi
Hak Cipta (c) 2021 Jurnal Kesehatan Komunitas
Artikel ini berlisensiCreative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
Copyright @2017. This is an open-access article distributed under the terms of the Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License (http://creativecommons.org/licenses/by-nc-sa/4.0/) which permits unrestricted non-commercial used, distribution and reproduction in any medium