Determinan Penggunaan Rokok Elektrik (Vape) pada Kalangan Remaja di Indonesia

Penulis

  • Karma Wirajaya Universitas Bali Internasional
  • Putu Ika Farmani Universitas Bali Internasional
  • Putu Ayu Laksmini Universitas Bali Internasional

DOI:

https://doi.org/10.25311/keskom.Vol10.Iss2.1798

Kata Kunci:

E-Cigarette vape adolescents

Abstrak

Vape adalah bentuk perubahan rokok konvensional menjadi rokok elektrik. Sejak tahun 2014, peredaran rokok elektrik di seluruh dunia menjadi tren dan menjangkau berbagai kalangan konsumen. Di Indonesia, pengguna rokok elektrik terus meningkat setiap tahunnya. Temuan GATS (Global Adult Tobacco Survey) pada tahun 2021 yang disampaikan oleh Kemenkes RI mendapatkan bahwa terjadi kenaikan prevalensi pengguna rokok elektrik hingga 10 kali lipat dibandingkan survei terakhir pada tahun 2011, yaitu sebesar 0,3 % hingga 3% termasuk di dunia juga semakin meningkat, khususnya pada remaja. Penelitian ini bertujuan mengetahui determinan penggunaan rokok elektrik (vape) pada kalangan remaja di Indonesia. Penelitian ini menggunakan studi literatur yang sistematis melalui pencarian menggunakan situs Google Scholar. Kriteria inklusi yaitu artikel telah terpublikasi dalam jurnal, menjelaskan mengenai faktor penggunaan rokok elektrik/vape pada kalangan remaja dan artikel dapat di unduh sedangkan kriteria ekslusi yaitu artikel hanya berupa abstrak. Berdasarkan kriteria tersebut diperoleh 13 artikel. Hasilnya, terdapat beberapa faktor yang mempengaruhi penggunaan rokok elektrik (vape) di kalangan remaja di Indonesia. Faktor-faktor tersebut antara lain pengetahuan, persepsi terhadap rokok elektrik, dukungan dari teman dan keluarga, informasi/iklan rokok, kemudahan akses terhadap rokok elektrik, harga rokok elektrik, gaya hidup mempengaruhi perilaku remaja dalam menggunakan rokok elektrik (vape). Perlu adanya kebijakan dari pemerintah untuk mengatur penggunaan rokok elektrik di Indonesia

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Referensi

Nur Alfi F, Yetti Dwi F, Hellen F. Pendidikan Kesehatan Bahaya Merokok Terhadap Siswa SMP Muhammadiyah 2 Gadingrejo Pringsewu Tahun 2019. J Pengabdi Kpd Masy Ungu. 2019;1(1):51–3.

Wijaya H. Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Perilaku Merokok Pada Remaja di RW 06 Kel.Tamangapa Kec.Manggala Kota Makassar. UIN Alauddin Makassar; 2014.

Saleh I. Hubungan Antara Pola Asuh Orangtua Permisif Dengan Perilaku Merokok Pada Remaja Di SMK X. Universitas Mercu Buana Yogyakarta; 2019.

Fitriadi M. Analisis Determinan Konsumsi Rokok di Kota Medan. Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara; 2021.

Desmon, Wirawati, Sudrajat. Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Perilaku Merokok di Kalangan Remaja. Holistik J Kesehat. 2021;5(3):518–24.

Asgara WJ, Trisnowati H, Yuningrum H, Rosdewi NN. Prediktor Penggunaan Rokok Elektrik pada Remaja di Kecamatan Sambelia, Lombok Timur. J Formil (Forum Ilmiah) KesMas Respati. 2023;8(1):82–90.

Kusumawardani, N., Tarigan, I., Suparmi, E. A., & Schlotheuber A. Socio-economic, demographic and geographic correlates of cigarette smoking among Indonesian adolescents: results from the 2013 Indonesian Basic Health Research (RISKESDAS) survey. Glob Health Action. 2018;11(1):54–62.

Damayanti A. Penggunaan Rokok Elektronik di Komunitas Personal Vaporizer Surabaya. J Berk Epidemiol. 2016;4(2):250–61.

Illina. Eksplorasi Tentang Pengguna Rokok Elektronik Pada Remaja. J Ris Mhs Bimbing dan Konseling. 2018;4(6):314–24.

Hutapea DSM dan TKF. Rokok Elektrik (Vape) Sebagai Gaya Hidup Perokok Masa Kini Di Kota Lhokseumawe. J Ilmu Sos dan Ilmu Polit Malikussaleh. 2021;2(1):92–108.

Diseases IUAT and L. Position Statement on Electroic Cigarettes (ECs) or Electronic Nicotine Delivery System (ENDS). 2013.

Badan Pengawasan Obat dan Makanan. Info POM Bahaya Rokok Elektronik: Racun Berbalut Teknologi. InfoPOM. 2015;16(5):3–5.

McCambridge J. Ethical issues raised by tobacco industry-linked research in the era of e-cigarettes. Addiction. 2016;111(8):1334–1335.

RI KK. Profil Kesehatan Indonesia. Jakarta: Kementerian Kesehatan Republik Indonesia; 2018.

Weishaar, H., Trevisan, F., & Hilton S. Maybe they should regulate themquite strictly until they know the true dangers: A focus group study exploring UK adolescents’ views on e-cigarette regulation. Addiction. 2016;111(9):1637–1645.

Dobbs, P. D., Clawson, A. H., Gowin, M., & Cheney MK. Where college students look for vaping information and what information they believe. J Am Coll Heal. 2018;68(4):1–10.

Notoatmodjo S. Promosi Kesehatan Teori & Aplikasi. Jakarta: PT Rineka Cipta; 2011.

Bhatnagar A. Cardiovascular Perspective Of The Promises And Perils Of E-Cigarettes. AHA Sci J. 2016;118(12):1872–5.

Rachmat M, Thaha RM SM. Perilaku Merokok Remaja Sekolah Menengah Pertama. J Kesehat Masy Nas. 2013;7(11):502–8.

Forbes K. Vaping (Electronic Cigarette Use) The Truth. Canada; 2016.

Lotrean LM. Use Of Electronic Cigarettes Among Romanian University Students: A Cross- Sectional Study. BMC Public Health. 2015;15(1):1–5.

Indra MF, N YH, Utami S. Gambaran Psikologis Perokok Tembakau Yang Beralih Menggunakan Rokok Elektrik (Vaporizer). J Online Mhs. 2016;2(2):1285–91.

Atiqah, Zahratul, Syukaisih RM. Analisis Perilaku Siswa Terhadap Penggunaan Rokok Elektrik (Vape) Di SMKN 5 Pekanbaru. Media Kesmas (Public Heal Media). 2021;1(3):599–612.

Anggraeni HF. Hubungan Teman Sebaya Dengan Perilaku Merokok Pada Remaja Awal. Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Insan Cendekia Medika; 2019.

Lorensia A, Yudiarso A, Herwansyah FR. Persepsi, Efektifitas Dan Keamanan Pengguna Rokok Elektrik ( E-Cigarette ) Oleh Perokok Aktif Sebagai Terapi Dalam Smoking Cessation : Mixed Methods. J Trop Pharm Chem. 2017;4(2):66–78.

Anggara SB, Ruswana P, Turohmi NK, Fahri M, Sunarti S. Hubungan Kemudahan Akses Produk Rokok Elektrik Dengan Perilaku Penggunaan Rokok Elektrik Di Era New Normal Pada Mahasiswa Kesehatan Masyarakat UMKT. An-Nadaa J Kesehat Masy. 2021;8(2):121–4.

Unduhan

Telah diserahkan

2024-02-03

diterima

2024-04-02

Diterbitkan

2024-06-27

Cara Mengutip

1.
Wirajaya K, Farmani PI, Laksmini PA. Determinan Penggunaan Rokok Elektrik (Vape) pada Kalangan Remaja di Indonesia. J Keskom [Internet]. 27 Juni 2024 [dikutip 23 November 2024];10(2):237-45. Tersedia pada: https://jurnal.htp.ac.id/index.php/keskom/article/view/1798

Artikel Serupa

1 2 3 > >> 

Anda juga bisa Mulai pencarian similarity tingkat lanjut untuk artikel ini.