Capacity Building Posyandu Sadar Ibu Dan Anak Melalui Mind Mapping Methode (3M) Sebagai Upaya Peningkatan Kreatifitas Dan Ketrampilan Kader POSYANDU

Authors

  • Rais Nur Latifah UIN Walisongo Semarang

DOI:

https://doi.org/10.25311/jpkk.Vol1.Iss2.972

Keywords:

posyandu, balita, Mind Mapping Methode , 3M, toddlers

Abstract

Children are one of the growth phases in the human life cycle. Toddlers are part of the stages of child development into adulthood. The nutritional status of children at this stage determines the level of intelligence, mindset, and personality of a person. Posyandu is one of the institutions involved in dealing with toddlers. Posyandu cadres are at the forefront of monitoring the nutritional status of children under five years. KMS (Kartu Menuju Sehat) is the result of monitoring children's growth. Therefore, capacity building for posyandu cadres is needed. This activity aims to improve the creativity and skills of posyandu cadres in the context of the success of government’s programs to create a superior, healthy, and smart generation. This activity was carried out at the Mother and Child Awareness Posyandu in Jetak Hamlet, Wonorejo Village, Gondangrejo District, Karanganyar Regency, Central Java. This activity was carried out for three months, from May to July 2021. The method used in this activity was the Mind Mapping Method (3M). The sample used was 50 posyandu cadres. The results of the training with 3M showed an increase in the thinking skills, skills, and creativity of Posyandu cadres in their work rhythm. The increase in the knowledge score before and after training was 3.52. This result was shown by the increase in the creativity of cadres in honing the motor skills of toddlers, monitoring the nutritional status of toddlers, creating a healthy and balanced nutrition menu, filling in correct and accurate KMS, and measuring the baby’s height and weight with an analytical balance. In addition, posyandu cadres were able to contribute to creating educational games that train the cognitive abilities of children under five.

ABSTRAK

Anak merupakan salah satu fase pertumbuhan dalam siklus hidup manusia. Balita merupakan bagian dari tahapan tumbuh kembang anak menjadi dewasa. Status gizi anak dalam tahap tersebut menentukan tingkat kecerdasan, pola pikir dan kepribadian seseorang. Posyandu merupakan salah satu wadah yang berkecimpung dalam menangani balita. Kader posyandu merupakan salah satu ujung tombak pemantauan status gizi balita. KMS (Kartu Menuju Sehat) merupakan hasil dari pemantauan pertumbuhan anak. Oleh karena itu peningkatan capacity buliding kader posyandu sangat dibutuhkan. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan kreatifitas dan ketrampilan para kader posyandu dalam rangka mensukseskan program pemerintah dalam mencetak generasi yang unggul, sehat dan cerdas. Kegiatan ini dilaksanakan di posyandu sadar ibu dan anak di Dusun Jetak, Kelurahan Wonorejo, Kecamatan Gondangrejo, Kabupaten Karanganyar, Jawa Tengah. Rangkaian kegiatan ini dilaksanakan selama tiga bulan, yaitu Mei sampai Juli 2021. Metode yang digunakan dalam kegiatan ini adalah Mind Mapping Methode (3M). Sampel yang digunakan yaitu sebanyak 50 kader posyandu. Hasil pelatihan dengan 3M menunjukkan peningkatan kemampuan berfikir, ketrampilan dan kreatifitas dari para kader posyandu dalam ritme kerjanya. Peningkatan skor pengetahuan sebelum dan sesudah pelatihan adalah 3,52. Hasil ini ditunjukkan dengan peningkatan kreatifitas kader dalam mengasah motorik balita, pemantauan status gizi balita, penciptaan menu gizi sehat dan seimbang, pengisian KMS yang benar dan akurat serta pengukuran tinggi dan berat badan bayi dengan neraca analitik. Disamping itu para kader posyandu mampu memberikan kontribusi dalam mencipatakan permainan edukasi yang melatih kemampuan kognitif anak balita.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Didah, D. 2020. Pengetahuan Kader Tentang Sistem 5 Meja Di Posyandu Wilayah Kerja Puskesmas Jatinangor Kabupaten Sumedang. Jurnal Kebidanan Malahayati. Vol. 6.No.1. Hal : 95-98.

Eby, D.K. 2007. Primary Care at The Alaska Native Medical Center: A Fully Deployed New Model of Primary Care. Imcmadonal Journal of Circumpolar Health. Vol. 66. No.2. Hal : 4-13.

Hayati, N., Fatimaningrum, A.S. 2015. Pelatihan Kader Posyandu Dalam Deteksi Perkembangan Anak Usia Dini. Jurnal Pendidikan Anak. Vol. 4.No.2. Hal : 51-58.

Hida, F.M., Mardiana. 2011. Pelatihan Terhadap Keterampilan Kader Posyandu. Jurnal Kesehatan Masyarakat. Vol. 7. No.1. Hal : 221-227.

Hidayat, H., Mulyani, H., Fatimah, A.S., Sholihat, A., & Latifah, A.Z. 2020. Penerapan Metode Mind Mapping Untuk Meningkatkan Kreativitas Pada Pembelajaran Pendidikan Kewarganegaraan. Jurnal Pendidikan. Vol. 21. No. 1. Hal : 38-50.

Isra, W. O. A., Suryawati, C., Kartini, A. 2014. Evaluasi Pelaksanaan Revitalisasi Posyandu dalam Penurunan Prevalensi Balita Gizi Buruk di Kota Baubau Provinsi Sulawesi Tenggara. Jurnal Manajemen Kesehatan Indonesia. Vol. 2. No. 3. Hal : 67-74.

Iswarawanti, D.N. 2010. Kader Posyandu :Peranan dan tantangan Pemberdayaannya dalam Usaha Peningkatan Gizi Anak di Indonesia. Jurnal Manajemen Pelayanan Kesehatan. Vol.13. No. 4. Hal : 169-173.

Latifah, A.Z., Hidayat, H., Mulyani, H., Fatimah, A.S., & Sholihat, A. 2020. Penerapan Metode Mind Mapping Untuk Meningkatkan Kreativitas Pada Pembelajaran Pendidikan Kewarganegaraan. Jurnal Pendidikan. Vol. 21. No.1. Hal : 38-50.

Rahmawati., Hariati, N.W., Nurcahyani, I.C., Wahyuni, F. 2018. Penyuluhan dan Pelatihan Kader Posyandu Sebagai Upaya Peningkatan Wawasan Pelayanan Gizi Bagi Masyarakat. Jurnal Masyarakat Mandiri. Vol. 2. No.1. Hal : 29-33.

Salamah, N., Sulistyani, N. 2018. Pelatihan Peran Serta Kader Posyandu Dalam Pemberian Edukasi Kepada Masyarakat. Jurnal Pemberdayaan. Vol. 2.No. 2. Hal : 49-56.

Septiani, D.N., Salawati, T., Rahmawati, A. 2013. Hubungan Pengetahuan Tentang Posyandu dengan Partisipasi Kader dalam Kegiatan Posyandu Purnama Di Wilayah Puskesmas Ringinarum kabupaten Kendal. Jurnal Kebidanan. Vol. 2. No.2. Hal : 71-77.

Suhat., Hasanah, R. 2014. Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Keaktifan Kader dalam Kegiatan Posyandu (Studi Di Puskesmas Palasari Kabupaten Subang). Jurnal Kesehatan Masyarakat. Vol. 10. No.1. Hal : 73-79.

Wahyutomo, A. H. 2010. Hubungan Karakteristik Dan Peran Kader Posyandu Dengan Pemantauan Tumbuh Kembang Balita Di Puskesmas Kalitidu-Bojonegoro. Jurnal Masyarakat Mandiri. Vol. 3. No. 2. Hal : 85-93.

Yon, M.Y., Han, Y.H., Hyun, T.S. 2008. Dietary Habits, Food Frequency and Dietary Attitudes by Gender and Nutrition Knowledge Level in Upper-grade School Children. Korean Journal of Community Nutrititon. Vol. 13. No.3. Hal : 307-322.

Downloads

Submitted

2021-08-31

Accepted

2021-09-07

Published

2021-09-14

How to Cite

Latifah, R. N. (2021). Capacity Building Posyandu Sadar Ibu Dan Anak Melalui Mind Mapping Methode (3M) Sebagai Upaya Peningkatan Kreatifitas Dan Ketrampilan Kader POSYANDU. Jurnal Pengabdian Kesehatan Komunitas (Journal of Community Health Service), 1(2), 134–142. https://doi.org/10.25311/jpkk.Vol1.Iss2.972