Kajian Epidemiologi Deskriptif dan Faktor Risiko Kematian Coronavirus Disease 2019 (Covid-19) di Provinsi Riau

Penulis

  • agus alamsyah
  • Ikhtiaruddin
  • Muhammadiah
  • Rajunitrigo Rajunitrigo Dinas Kesehatan Provinsi Riau
  • Nyimas Octa Elsa Aditia Universitas Hang Tuah Pekanbaru

DOI:

https://doi.org/10.25311/keskom.Vol9.Iss1.1429

Kata Kunci:

Covid-19, komorbit, risiko kematian

Abstrak

COVID-19 menjadi masalah kesehatan dunia termasuk indonesia. Berbagai Intervensi dan kebijakan telah dilaksanakan dalam pengendalian pandemik Covid-19, namun angka insiden maupun Case Fatality Rate (CFR) dari Covid-19 terus saja bertambah. Bahkan jumlah kasus Covid -19 di Provinsi Riau menempati urutan ke-8 dari 34 provinsi di Indonesia (Kemenkes RI, 2021b). Tujuan penelitian Mendeskripsikan karakteristik epidemiologi dan menganalis faktor risiko kematian  Covid-19 di Provinsi Riau. Penelitian ini merupakan penelitian observasional menggunakan rekapan big database penyelidikan epidemiologi (PE) NAR periode waktu 5 April 2020- 5 April 2021. Desain studi penampang deskriptif dan studi penampang analitik. seluruh kasus konfirmasi yang dilaporkan  di rekapan PE NAR Provinsi Riau pada periode pelaporan 5 april 2020-5 april 2021. Sampel dalam penelitian ini adalah total populasi (sampel jenuh). Analisis univariate dan bivariat dengan uji chi square menggunakan software dan komputerisasi. Hasil Penelitian ini menunjukan ada hubungan Komorbit (jantung P value 0,001; PPOK, pValue 0,0001;  Ginjal P Value 0,001 dan Hipertensi Pvaule 0,001) dengan kematian Covid-19 Sehingga pasien Covid yang memiliki komorbit harus ditangani dengan tepat dan cepat. Bagi masyarakat yang memiliki komorbit dan harus mematuhi protokol kesehatan.

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Referensi

Kementerian Kesehatan Republik Indonesia. Pedoman Pencegahan dan Pengendalian Coronavirus Disease (COVID-19). Germas (2020).

World Health Organization (WHO). WHO Coronavirus Disease (COVID-19) Dashboard. https://covid19.who.int/ (2021).

Dinkes Provinsi Riau. Riau Tanggap COVID-19. https://corona.riau.go.id (2021).

Kemenkes RI. Peta Sebaran COVID-19. https://covid19.go.id/ (2021).

Lapau, B. Prinsip dan Metode Surveilens Epidemiologi. (Yayasan Pustaka Obor Indonesia, 2018).

Rozaliyani, A. et al. Factors Associated with Death in COVID-19 Patients in Jakarta, Indonesia: An Epidemiological Study. Acta Med. Indones. 52, 246–254 (2020).

Gugus Tugas Percepatan Penanganan COVID-19. Peta Sebaran COVID-19 di Indonesia. https://covid19.go.id/peta-sebaran (2020).

Elviani, R., Anwar, C. & Januar Sitorus, R. Gambaran Usia Pada Kejadian Covid-19. JAMBI Med. J. ‘Jurnal Kedokt. dan Kesehatan’ 9, 204–209 (2021).

Kalantari, H., Tabrizi, A. H. H. & Foroohi, F. Determination of COVID-19 prevalence with regards to age range of patients referring to the hospitals located in western Tehran, Iran. Gene Reports 21, (2020).

Stewart C. Daily new coronavirus (COVID-19) cases in Italy since February 2020 (as of December 3, 2020), by date of report. https://www.statista.com/statistics/1101690/coronavirus-new-cases-development-italy/%0A (2020).

Mayestika, P. & Hasmira, M. H. Artikel Penelitian. J. Perspekt. 4, 519 (2021).

Gemmati, D. et al. COVID-19 and individual genetic susceptibility/receptivity: Role of ACE1/ACE2 genes, immunity, inflammation and coagulation. might the double x-chromosome in females be protective against SARS-COV-2 compared to the single x-chromosome in males? Int. J. Mol. Sci. 21, 1–23 (2020).

Selaras, H. M., Yusuff, A. A., Roheman, R. & Yusuf, H. Hubungan Kepatuhan Protokol Kesehatan Dengan Kejadian Covid-19 Pada Petugas Kesehatan Puskesmas Luragung Di Kabupaten Kuningan. J. Kesehat. Mahardika 8, 80–85 (2022).

Krisdiana, H. et al. Hubungan Beban Kerja Tenaga Kesehatan dengan Kelelahan Kerja di Puskesmas Kecamatan Sukmajaya Kota Depok Selama Pandemi Relationship Workload of Medical Workforce with Work Fatigue in Sukmajaya Sub-District Health Center Depok City at Pandemic. 136–147 (2020).

Muryanto, I. Kematian Akibat Covid-19 di Kabupaten Rokan Hulu: Studi Epidemiologi Deskriptif. J. Kesehat. Komunitas 7, 381–386 (2021).

Drew, C. & Adisasmita, A. C. Gejala dan komorbid yang memengaruhi mortalitas pasien positif COVID-19 di Jakarta Timur, Maret-September 2020. Tarumanagara Med. J. 3, 274–283 (2021).

Zhou, Y. et al. Comorbidities and the risk of severe or fatal outcomes associated with coronavirus disease 2019: A systematic review and meta-analysis. Int. J. Infect. Dis. 99, 47–56 (2020).

Alkautsar, A. Hubungan Penyakit Komorbid Dengan Tingkat Keparahan Pasien Covid-19. J. Med. Hutama 03, 1488–1494 (2021).

Guan, W. et al. Original article. (2020).

Badawi, A. & Ryoo, S. G. Prevalence of comorbidities in the Middle East respiratory syndrome coronavirus (MERS-CoV): a systematic review and meta-analysis. Int. J. Infect. Dis. 49, 129–133 (2016).

Nelwan, J. E. Kejadian Corona Virus Disease 2019 berdasarkan Kepadatan Penduduk dan Ketinggian Tempat per Wilayah Kecamatan. J. Public Heal. Community Med. 1, 32–45 (2020).

Saputra, Y. E., Prahasanti, K., Laitupa, A. A. & Irawati, D. N. Gambaran Faktor Risiko Lanjut Usia Terhadap Kematian Pasien COVID-19. J. Pandu Husada 2, 114 (2021).

Rusmini, H. pISSN:2355-7583 | eISSN:2549-4864 http://ejurnalmalahayati.ac.id/index.php/kesehatan. 9, 861–874 (2022).

Masdalena. FAKTOR RISIKO KOMORBID PADA KEMATIAN COVID-19 DI RUMAH SAKIT X PEKANBARU TAHUN 2021. 3, 105–117 (2021).

Whiteman, E. The effects of hypertension as an existing comorbidity on mortality rate in patients with COVID-19 A systematic review and meta-analysis. Kaos GL Derg. 8, 147–154 (2020).

Ortiz, A. et al. Chronic kidney disease is a key risk factor for severe COVID-19: A call to action by the ERA-edta. Nephrol. Dial. Transplant. 36, 87–94 (2021).

Karya, K. W. S., Suwidnya, I. M. & Wijaya, B. S. Hubungan penyakit komorbiditas terhadap derajat klinis COVID-19. Intisari Sains Medis 12, 708 (2021).

Unduhan

Telah diserahkan

2022-12-21

diterima

2023-01-09

Diterbitkan

2023-04-09

Cara Mengutip

1.
alamsyah agus, Ikhtiaruddin, Muhammadiah, Rajunitrigo R, Aditia NOE. Kajian Epidemiologi Deskriptif dan Faktor Risiko Kematian Coronavirus Disease 2019 (Covid-19) di Provinsi Riau . J Keskom [Internet]. 9 April 2023 [dikutip 20 November 2024];9(1):104-1. Tersedia pada: https://jurnal.htp.ac.id/index.php/keskom/article/view/1429

Artikel paling banyak dibaca berdasarkan penulis yang sama

1 2 > >> 

Artikel Serupa

<< < 5 6 7 8 9 10 11 12 > >> 

Anda juga bisa Mulai pencarian similarity tingkat lanjut untuk artikel ini.